Page 45 - Warta BPHN edisi XXIII

Basic HTML Version

45
Warta BPHN
Tahun V Edisi XXIII September - Desember 2018
Frans Andreas/
Pegawai BPHN
Andrian Erickatama/
Pegawai BPHN
Gustiana/
Pegawai BPHN
Kami sebagai warga negara indo­nesia sangat
bangga sekali sebagai tuan rumah asian games se-
asia apalagi kemarin indonesia telah mengeluarkan
tenaga sekuat-kuatnya untuk membanggakan
indonesia juga kan akhirnya dia menang
mengalahkan china taipei 4-0 jadi saya sebagai
pengawai bphn sangat men-support atlit indonesia
untuk tampil di ASIAN Games.
Harapan saya mudah-mudahan bisa memegang
juara umum untuk yang terbaik bagi indonesia”.
Kalau menurut saya ASIAN Games ini event langka sudah
lama tidak jadi tuan rumah sudah beberapa tahun dari zaman
soekarno, jadi kesempatan untuk membuktikan ke negara
tetangga kalau kita mampu buat event besar. Kesempatan
kita juga buat perbaikan infrastruktur biasanya indonesia
per event, kalau tidak ada event kan tidak ada perbaikan.
Harapannya g tidak muluk-muluk yang penting semua lancar
aman tidak ada.
Hasah
Hasanah/
Pegawai
BPHN
“Menurut
saya
m e r u p a k a n
ajang
yang
bagus untuk
berkompetensi
di dalam
bidang
olahraga
karena disitu ada beberapa
pertandingan nantinya negara-negara asean akan datang
apalagi sekarang diadakannya di indonesia,selain untuk
mengadakan kompetensi olahraga tapi juga bisa jadi
nilai tambah bagi indonesia karena bisa jadi nilai promosi
budaya indonesia,bisa juga untuk menambah kerja sama
dengan negara lain
Untuk harapannya ASIAN Games ini bisa berjalan
baik,tidak ada istilah perkelahian atau apa, pokoknya
aman terkendali.”
“Asian games yang saya tahu ini adalah ASIAN
Games yang ke-dua yang di selenggarakan di
indonesia sudah lebih dari 50 tahun yang lalu
indonesia menjadi penyelenggaraan pertama
indonesia menjadi tuan rumahnya. Harapannya
bisa meng­ulang kesuksesan dari sisi penye­
lenggaran dan prestasinya”.